SOAL PENGELOMPOKAN HEWAN KELAS IV


SOAL TENTANG PENGELOMPOKAN HEWAN

51. sapi betina mempunyai bagian tubuh khusus yaitu …
a puting susu
b kaki
c tandukhidung


52 sayap burung digunakan untuk …
a terbang
b berjalan
c mematuk

53 tubuh ikan diselimuti …
a sisik
b bulu
c rambut

54 kucing mempunyai gigi tajam yaitu …
a taring
b tanduk
c kaki

55 serangga yang tidak memiliki sayap adalah …
a kupu kupu
b lebah
c semut

56 bagian tumbuhan paling bawah adalah …
a akar
b daun
c tangkai

57 di atas akar ada …
a daun
b tangkai
c batang

58 daun tumbuhan kebanyakan berwarna …
a hijau
b merah
c kuning

59 bagian tumbuhan yang sangat menarik …
a akar
b bunga
c biji

60 bagian pohon mangga yang dimakan adalah …

a biji
b daun
c buah

61. Hewan yang termasuk herbivora adalah…
a. Kutu dan kecoa
b. Laba-laba dan kecoa
c. Sapi dan kambing
d. Belalang dan kutu loncat

62. Ayam dan musang termasuk dalam golongan hewan…
a. Omnivora
b. Karnivora
c. Herbivora
d. Insektivora

63. Dibawah ini kelompok hewan yang termasuk karnivora adalah…
a. Anjing, bebek
b. Kera, ayam
c. Elang, kucing
d. Kerbau, bebek

64. Manfaat mengetahui kelompok hewan berdasarkan jenis makanannya adalah…
a. Mengetahui cara memeliharanya
b. Mengetahui musuh alaminya
c. Mengetahui cara membunuhnya
d. Mengetahui cara menangkapnya

65. Jenis daun yang tidak disukai hewan adalah…
a. Singkong
b. Nangka
c. Kamboja
d. Petai cina

66. Gigi geraham omivora berguna untuk…
a. Memotong
b. Melumat
c. Mengerat
d. Menggigit

67. Jenis burung yang termasuk jenis karnivora adalah…
a. Elang
b. Unta
c. Kutilang
d. Nuri

68. Batang bambu muda kesukaan hewan…
a. Monyet
b. Kelinci
c. Sapi
d. Panda

69. Omnivora termasuk hewan pemakan….
a. Tumbuhan dan daging
b. Daging
c. Tumbuhan
d. Bangkai

70. Apakah yang dimaksud hewan insektivora…

a. Hewan pemakan bangkai
b. Hewan pemakan serangga
c. Hewan pemakan daging
d. Hewan pemakan buah






sumber refrensi:
http://www.proprofs.com/quiz-school/story.php?title=latihan-soal-3
http://www.bukusoal.info/2013/05/bank-soal-sd-kelas-4-ipa.html
http://juprimalino.blogspot.com/2012/05/soal-ulangan-semester-sains-ipa-sd.html
http://sdindablog.blogspot.com/2012/11/soal-ipa-kelas-4-semester-1.html
https://www.zenius.net/cg/14/sains-sd-kelas-4
thumbnail
Judul: SOAL PENGELOMPOKAN HEWAN KELAS IV
Rating:
Ditulis Oleh

Artikel Terkait SOAL :

0 komentar:

Post a Comment

 
Copyright © 2013. About - Sitemap - Contact - Privacy - DMCA
Template Seo Elite oleh Bamz